Sebagian besar pengguna iPhone baru mungkin perlu pengonversi HEIC ke JPG jika ingin berbagi gambar ke perangkat lain atau media sosial. Jika kamu memang tidak memiliki aplikasi yang mendukung format ini, tentunya kamu perlu sebuah tools pengonversi. Pasalnya sebagian besar perangkat saat ini hanya mendukung format JPG saja.
Jika tahu alasan itu, tentunya kamu harus tahu lebih jauh tentang format HEIC. Misalnya mengapa harus memformatnya ke JPG terlebih dahulu untuk melakukan sesuatu. Nah untuk itu, kami akan membahas detailnya lebih lanjut di bawah.
Cara Konversi HEIC ke JPG
Sebelum itu, kamu sudah tahu HEIC itu apa belum? HEIC sendiri adalah sinonim dari High Efficiency Image Format. Bukan hanya namanya saja, format gambar ini memang benar-benar mengurangi ukuran file menjadi setengah tanpa mengorbankan kualitasnya. Jika dibandingkan dengan JPG, ini memang lebih baik dan juga mereka mendukung kedalaman warna 16-bit.
Meskipun MPEG (Moving Picture Experts Group) membuat format HEIC untuk menjadi penerus JPG / JPEG, masih ada ketidakcocokan yang terjadi. Misalnya dengan browser web, jaringan media sosial, sistem operasi, dll. Itulah mengapa penting untuk mengetahui perangkat dan platform memberikan dukungan untuk foto HEIC.
Apple melakukan dorongan pertama untuk mengganti JPG dengan HEIC pada tahun 2017. Itu terjadi ketika mereka menjadikan HEIC sebagai format gambar default di iOS 11 dan Mac OS High Sierra. Meskipun HEIC memiliki dukungan asli di iPhone, iPad, dan perangkat Apple lainnya, platform dan alat utama lainnya tidak langsung mendukung format ini.
Jika melihat detail di atas, memang aneh jika harus menggunakan konverter HEIC ke JPG. Namun memang ada alasan untuk hal ini dan juga masih dibutuhkan. Meskipun ini merupakan format default, pengguna masih bisa merubahnya ke format JPG. Namun jika sudah terlanjur saat sudah mengambil gambar, itu tidak akan ada masalah.
Kamu hanya tinggal melakukan konvert HEIC ke JPG yang bisa dilakukan secara online. Misalnya kamu bisa mencoba di jpgheic.com yang nyatanya memberikan hasil yang lebih baik daripada situs lain. Jika sudah melakukan konversi, kamu sekarang bisa melakukan apapun ke gambar yang kamu punya tanpa batasan lagi.